• Jl. MT. Haryono No.46, Air Putih, Kec. Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kalimantan Timur 75124

post-image

Dampak Terkini Siklon Tropis Seroja Akibatkan 8.424 Warga NTT Mengungsi

JAKARTA - Cuaca ekstrem dampak siklon tropis Seroja masih berpotensi terjadi di kawasan Nusa Tenggara Timur (NTT) dalam beberapa hari ke depan. Beberapa bencana yang terjadi akhir pekan lalu memicu pengungsian lebih dari 8.000 warga setempat. 

Berdasarkan data Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) BNPB per Senin (5/4), pukul 23.00 WIB sebanyak 2.019...