
BNPB sebagai lembaga yang berfungsi sebagai pelaksanaan pembinaan dan pengawasan teknis dibidang penanggulangan bencana diamanatkan melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan rencana penanggulangan bencana di daerah pada Provinsi Kalimantan Timur dan Kota Samarinda.
Monev ini dilaksanakan di ruang rapat...